VIRAL ICE CREAM MENGANDUNG ALKOHOL, SATPOL...
Beredar rekaman video memperlihatkan seorang influencer, yang mereview sebuah stan penjual ice cream di salah satu pusat perbelanjaan, di wilayah surabaya barat. Dalam videonya, influencer tersebut memperkenalkan kepada penonton, adanya stan ice cream yang menjual ice cream dengan berbagai varian rasa yang mengandung alkohol. Disana juga terdapat buku menu yang berisi 15 varian rasa ice cream yang dijual. Diantara beberapa varian tersebut, didalamnya mengandung 40 persen alkohol. Menindaklanjuti hal tersebut, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Surabaya bersama bersama ...